Fikri Nur Ramdani, Mahasiswa KPI UIN Bandung Ikuti Lomba Dakwah Digital Tingkat Nasional Al-Jam'iatul Washliyah

Dakwahpos.com,bandung-Yayasan Al Jam'iyatul Washliyah,adakan Lomba Dakwah digital tingkat nasional gratis tanggal 25/11/2021- 5/12/2021.

Dalam rangka memperingati hari ulang tahun Al Jam'iyatul Washliyah ke-91 Majelis Dakwah Pengurus Besar Al Washliyah Bekerja sama dengan Bidang Dakwah Pengurus Wilayah Al Washliyah Jawa Barat persembahkan lomba dakwah digital tingkat nasional, untuk kategori anak (siswa-siswi SD/MI), Remaja ( Siswa-siswi SMP/MTs & SMA/MAN),dewasa (Mahasiwa & Umum).

Salah satu mahasiswa UIN sunan gunung Djati Bandung yang ikut dalam kegiatan tersebut bernama Fikri Nur Ramdani,ia mengungkapkan bahwa ia mengetahui lomba tersebut dari dosen mata kuliah jurnalisme dakwah nyah, kemudian ia jadi sangat antusias Dengan lomba tersebut.

"Memang pada awal mula nya saya tidak tahu apa apa mengenai lomba yang di adakan Majelis Dakwah pengurus besar Al Washliyah ini, namun setelah saya di beritahu lomba ini oleh dosen mata kuliah jurnalisme dakwah saya yaitu Bapak uwes Fatoni saya menjadi semangat untuk mengikuti lombai ini" ungkapnya, Sabtu, (18/12/2021).

Lebih lanjut ia mengungkapkan, Bahwa ia mengikuti lomba ini karena  di wajibkan oleh dosenya dan juga mendapat dukungan dari orang tua serta pengurus DKM Al qostolani .

Kemudian ia mengikuti lomba ini adalah " Untuk melatih publik speaking dan juga mentalnya dalam melakukan ceramah" 


Tidak ada komentar

© Dakwahpos 2024